Chelsea Sepakati Transfer Geovany Quenda dari Sporting Lisbon
1 hour ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Transfer: Chelsea dikabarkan telah mencapai kesepakatan untuk mendatangkan pemain muda Sporting Lisbon, Geovany Quenda. Pemain berusia 17 tahun asal Portugal itu akan resmi bergabung dengan The Blues pada musim panas 2026.